• Jumat, 22 September 2023

PROFIL PBIAT Janti


Kab. Klaten, Jawa Tengah
Desa Janti, Kecamatan Polanharjo, Kabupaten Klaten, Provinsi Jawa Tengah
(0272) 552 947
(0272) 552 947
pbiatjanti@yahoo.com

Lihat Peta

Induk   : Pemerintah Daerah
Kepala : Ir. Sutarno


Adapun tugas pokok dan fungsi dari Satuan Kerja Perbenihan dan Budidaya Ikan Air Tawar Janti – Klaten adalah sebagai berikut:

  1. Melaksanakan penyediaan benih dan calon induk bermutu;
  2. Melaksanakan kaji terap teknologi perbenihan;
  3. Melaksanakan pengawasan, pengendalian hama penyakit ikan;
  4. Melaksanakan sebagian tugas teknis Balai Perbenihan dan Budidaya Ikan;
  5. Melaksanakan tugas ketatausahaan.
# Varietas Stok Tersedia
GGPS GPS PS Benih Sebar
1 Nila Pandu - Kunti - 4.000 25.000 -