• Minggu, 04 Juni 2023

PROFIL UPTD Perbenihan Budidaya Air Tawar Batee Iliek


Kab. Bireuen, Aceh
Jl. Medan - Banda Aceh, Desa Pulo Baroh Samalanga, Bireun - Aceh

bbi.bateeiliek@gmail.com

Lihat Peta

Induk   : Pemerintah Daerah
Kepala : Ir. Zulkifli, M.Si


Tugas Pokok
Melaksanakan kegiatan pengelolaan benih ikan dan melaksanakan pembinaan terhadap kelompok pembudidaya ikan di daerah binaan, berkoordinasi dengan Bidang Perikanan Budidaya dan secara struktural bertanggung jawablangsung kepada Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Aceh.

 Fungsi

  • Sebagai sarana untuk memproduksi benih ikan unggul, bermutu, pemasaran, sanitasi dan teknologi budidaya air tawar.
  • Sebagai sarana untuk mendapatkan informasi teknologi perbenihan
  • Sebagai sumber PAD Provinsi Aceh dari sektor Perikanan
  • Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga
# Varietas Stok Tersedia
GGPS GPS PS Benih Sebar